Catatan di Blog ini merupakan kumpulan tanya jawab atau Frequently Asked Question (FAQ) yang dirangkum sampai dengan Desember 2018. FAQ ini sebagai panduan umum dalam pemberian layanan informasi terkait standardisasi dan penilaian kesesuaian yang diperlukan stakeholder pengguna/pemanfaat SNI. Melalui blog ini, diharapkan dapat mempermudah dalam memperoleh dan memahami informasi standardisasi secara umum dan mendasar berdasarkan keperluannya.
Blog ini tidak memberikan penjelasan secara teknis isi substansi mengenai spesifik SNI produk, proses dan jasa sehingga konsultasi lebih lanjut dengan petugas layanan informasi standardisasi BSN dan atau unit teknis terkait BSN sangat diperlukan untuk informasi lebih lanjut.
Blog ini tidak memberikan penjelasan secara teknis isi substansi mengenai spesifik SNI produk, proses dan jasa sehingga konsultasi lebih lanjut dengan petugas layanan informasi standardisasi BSN dan atau unit teknis terkait BSN sangat diperlukan untuk informasi lebih lanjut.
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi
Layanan Informasi Terpadu (LITe)
Pusat Informasi dan Dokumentasi Standardisasi – BSN
Gedung I BPPT, Lt. Dasar
Jl. MH. Thamrin no.8, Jakarta Pusat 10340
Telp. 021-3917300 ext.233 – 236
Email: dokinfo@bsn.go.id
Website:
www.bsn.go.id